PRESTASI DALAM MENJALANI IBADAH PUASA
PRESTASI DALAM MENJALANI IBADAH PUASA Prof. Dr. Nur Syam, MSi Ada seorang sahabat saya yang menyatakan bahwa agar kita dikenal Allah SWT, maka kita harus memiliki prestasi. Jika tidak maka jangan berharap Allah akan mengenalnya. Tetapi Allah itu maha Rahman dan Rahim, maka Allah pastilah menurunkan instrument agar kita bisa dikenalnya. Dan salah satu instrumennya […]