Prof. Dr. Nur Syam, M.Si

(My Official Site)

Archive for June 15th, 2018

PUASA MENUMBUHKAN INTELIGENSI SPIRITUAL

PUASA MENUMBUHKAN INTELIGENSI SPIRITUAL Salah satu keunggulan manusia dibandingkan dengan makhluk Allah lainnya ialah kelengkapan inteligensi yang dimilikinya. Manusia oleh Allah diberikan 4 (empat) kecerdasan sekaligus, yaitu: rational intelligent, emotional intelligent, social intelligent dan juga spiritual intelligent. Dengan kemampuan seperti ini, maka pantaslah jika Allah memilih manusia menjadi khalifahnya di muka bumi. Ketika semua makhluk […]

PUASA DAN SPIRITUALITAS USAHA

PUASA DAN SPIRITUALITAS USAHA Puasa merupakan ibadah rutin yang kita lakukan setiap tahun, pada Bulan Ramadlan. Puasa merupakan ibadah yang sedikit berbeda dengan ibadah lainnya di dalam Islam. Puasa mengharuskan kita menahan semua yang terkait dengan kebutuhan biologis untuk disalurkan pada siang hari dan diperkenankan untuk dilakukan di malan hari. Ada sejumlah pedoman atau norma […]