TAHLILAN: TRADISI ISLAM LOKAL YANG UNIK
TAHLILAN: TRADISI ISLAM LOKAL YANG UNIK Prof. Dr. Nur Syam, MSi Wafatnya Emak Hj. Mutmainnah mengharuskan dilakukannya acara tahlilan dan yasinan selama tujuh hari berturut-turut. Menyelenggarakan acara tahlilan dan yasinan merupakan acara yang khas pada masyarakat pedesaan, terutama masyarakat NU atau Islam ala ahli sunnah wal jamaah. Untuk acara yang satu ini tidak diperlukan undangan […]